Pembagian Grup Piala Indonesia 2010



Piala Indonesia, yang dulu berlabel Copa Dji Sam Soe akan kembali bergulir dengan format baru. Dimana pada Babak 32 besar menggunakan sistem home tournament. Di babak ini Persela lamongan berada di grup B dan bersama persija jakarta, Persikab Kabupaten Bandung, dan Persiba Bantul. Semoga Persela lamongan bisa menjadi juara.



Berikut hasil pembagian grup babak penyisihan turnamen Piala Indonesia 2010 yang berlangsung 14-23 April 2010 di delapan kota (tim disebut pertama sebagai tuan rumah):



- Grup A
1. Sriwijaya FC Palembang
2. PSPS Pekan Baru
3. Semen Padang
4. Persikabo Bogor.

- Grup B
1. Persela Lamongan
2. Persija Jakarta
3. Persikab Kabupaten Bandung
4. Persiba Bantul

- Grup C
1. Pelita Jaya Purwakarta
2. Persib Bandung
3. Persipasi Bekasi
4. Persita Tangerang

- Grup D
1. Persik Kediri
2. Persitara Jakarta Utara
3. Persibo Bojonegoro
4. PSBI Blitar (pengganti Persekam Metro)

- Grup E
1. Arema Malang
2. Persijap Jepara
3. Deltras Sidoarjo
4. PS Mojokerto Putra

- Grup F
1. Persebaya Surabaya
2. Persema Malang
3. Persipro Probolinggo
4. Persidafon Dafonsoro

- Grup G
1. Persisam Samarinda
2. Bontang FC
3. Persiba Balikpapan
4. Persemalra

- Grup H
1. Persipura Jayapura
2. Persiwa Wamena
3. PSM Makassar
4. Persiram Raja Ampat



Update Artikel Blog ini
Berlangganan via email GRATIS :

Baca Juga :

0 komentar:

Posting Komentar

Rekomendasi Bisnis Online :

Pencarian

Pengikut

PageRank

Artikel Populer